SehatQ.com: Rekomendasi Obat Yang Bagus Untuk Mengobati Sakit Kepala

Sakit kepala adalah hal yang sering kita jumpai setiap hari. Sakit kepala sendiri merupakan rasa sakit atau nyeri pada area kepala yang dapa muncul secara tiba-tiba maupun secara kontinue. Sakit kepala juga banyak jenisnya, diantaranya adalah migren, migren merupakan sakit kepala pada bagian sebelah kepala secara berulang-ulang dengan disertai rasa nyeri yang teramat sangat, rasa sakit ini dianggap cukup ekstrim karena rasa sakit atau nyeri yang timbul seperti berdenyut keras dan intens berasa seperti dihantam dengan benda keras. Sakit kepala ini memiliki beberapa gejala seperti rasa nyeri yang dapat menyebar hingga bagian wajah, bahu, dan juga leher. Selain itu gejalayang timbul juga dapat berupa penglihatan penderita sakit kepala menjadi buram dan akan lebih sensitif terhadap cahaya dan suara.

Sakit kepala disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya adalah akibat saraf nyeri pada kepala yang aktif, dimana kondisi ini dapat terjadi karena perilaku kita sehari-hari seperti waktu tidur yang kurang dan telat makan. Selain dari kedua hal tersebut, sakit kepala juga dapat terjadi akibat adanyna sakit pada anggota tubuh lain yang dapat menyebabkan munculnya nyeri hingga bagian kepala, seperti ketika sedang sakit gigi,  hipertensi, migrain, infeksi telinga, hingga tumor otak.

Karena sakit kepala sering muncul tidak terduga maupun muncul secara terus menerus, maka kaliana perlu menyediakan obat sakit kepala di rumah, untuk mengantisipasi jika sewaktu-waktu secara tiba-tiba kalian mengalami rasa sakit kepala yang tidak tertahan. Berikut adalah beberapa pilihan obat sakit kepala yang dapat kalian sediakan di rumah.

Paracetamol MEF kaplet 500mg

Obat ini adalah obat yang digunakan untuk mengobati rasa nyeri ringan seperti nyeri sakit kepala, rasa nyeri yang mucul karena sakit gigi, dan dapat mengurangi rasa demam. Obat ini masuk kategori obat bebas sehingga kalian dapat menyediakannya di rumah. Kalian dapat menyimpan obat ini di rumah pada suhu dibawah 30’C. Harga obat ini tidak lebih dari Rp. 3000 saja untuk 1 stripnya.

Alphamol kaplet 600 Mg

Obat ini mengandung paracetamol 600 Mg, yang dapat mengatasi demam dan meredakan rasa nyeri seperti rasa nyeri pada sakit kepala, sakit gigi, dan lain sebagainya. Obat ini juga merupakan obat bebas sehingga kalian dapat menyediakannya di rumah. Namun obat ini memiliki efek samping seperti mual, nyeri lambung, sakit tenggorokan, kkehilangan nafsu makan, dan lain sebagainya, dan perhatian khusus bagi orang yang memiliki gangguan hati dan ginjal. Kalian bisa menyimpan di ruang yang sejauk dan terhindar ari paparan sinar matahari secara langsung. Harga obat ini mulaii dari Rp. 4.000 saja.

Alphamol sirup 60 Ml

Obat ini juga merupakan obat bebas yang bisa kalian sediakan di rumah, untuk meredakan rasa nyeri sakit kepala , sakit gigi, dan menurunkan demam, sebagai pertolongan pertama untuk beberapa kondisi tersebut. harga produk ini mulai dari Rp. 16.000-an saja.

Semua obat tersebut dapat dikonsumsi untuk anak-anak hingga dewasa, untuk obat yang sirup khusus sampai usia 12 tahun saja, memudahkan bagi anak-anak yang tidak suka minum obat. Semua produk tersebut juga dijual di toko.sehatq.com, sehingga kalian dapat membelinya dengan mudah. Toko.sehatq.com merupakan layanan toko yang disediakan oleh sehatQ.com untuk mempermudah orang-orang untuk mencari obat-obat dan kebutuhan kesahatan lainnya dengan cepat dan tepat.

Tinggalkan komentar